Minggu, 10 Februari 2013
Arsenal Masih Inginkan Villa
Pelatih Arsenal Arsene Wenger rupanya masih tertarik dengan penyerang Barcelona David Villa dan dikabarkan akan kembali mencoba memboyongnya musim panas nanti.
Arsenal pada Januari ini memang santer dikabarkan akan berusaha merekrut Villa untuk mempertajam lini depannya karena kinerja Lukas Podolski dan Olivier Giroud kurang memuaskan.
Akan tetapi usaha Arsenal merekrut Villa tak berhasil. Barcelona memilih mempertahankan Villa Januari ini karena tenaganya masih dibutuhkan pelatih Tito Vilanova untuk paruh kedua musim 2012/2013.
Meski gagal, Wenger diklaim The Daily Mail masih berminat mendatangkan Villa ke Emirates Stadium. Arsenal diyakini akan kembali mengejar Villa musim panas nanti.
Peluang Arsenal terbuka lebar akhir musim nanti karena hubungan Villa kurang harmonis dengan Lionel Messi. Barca juga memiliki stok lini depan berlimpah.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Comments
Cbox
Arsip Blog
-
▼
2013
(46)
-
▼
Februari
(46)
- Menampilkan Widget Di Halaman Tertentu
- Jquery Multi Level Menu Horizontal
- Cara Menghilangkan Widget Attribution Blogger
- Johannes Kepler
- John Dalton
- Isaac Newton
- Babi, kodok, trenggiling, manusia, semuanya punya ...
- Albert Einstein
- Aristoteles
- 5 Cm: Petualangan Indah Mencapai Puncak Impian
- HABIBIE & AINUN
- Edit HTML Template Pada Blogger Tampilan Baru
- Verizon Galaxy S III Akan Update Ke Jelly Bean
- Microsoft Nonaktifkan Windows Sidebar dan Gadget
- iPhone 5S Akan Hadir dengan Offline Siri?
- Apple Dan Android Ambil 92 Persen Pengiriman Smart...
- Peneliti Ungkap Perilaku Cerdas Ikan Salmon
- Facebook Tambahkan Fitur Baru di Update Status
- Bagaimana Proses Pertumbuhan Ekor Kecebong
- Cara membuat ucapan selamat datang pada visitor blog
- Peluang Juara City Tinggal 10 Persen
- Madrid Balas Sevilla Lebih Menyakitkan
- Barcelona Vs Getafe: Bak Memasukkan Gajah ke Luban...
- Perang Hacker Berlajut, Ribuan Situs Israel Mampu ...
- Inilah Kereta Api Tercepat di Tokyo
- Ini Dia Rahasia Kesuksesan Iniesta
- Xavi Menepi Dua Pekan
- Callejon: Messi Sebut Karanka Boneka Mourinho
- Messi Dikabarkan Ribut dengan Arbeloa
- Varane Selamatkan Madrid
- Pekan Depan, Messi Perpanjang Kontrak
- Malaga Perpanjang Kontrak Isco
- Jumpa Osasuna, Messi Siap Tampil
- Malaga Pinjam Lugano
- Carragher Segera Gantung Sepatu
- Arsenal Masih Inginkan Villa
- Bergkamp Calon Pelatih Tim Akademi Arsenal
- Satu lagi klub ternama Eropa akan mengunjungi In...
- Santos Enggan Lepas Neymar ke City
- Verratti Tetap di PSG
- Klasemen Premier league Inggris
- Jumpa Wigan, Chelsea Tanpa Terry
- Kumpulan Widget Lucu untuk BLOG
- Ramalan Zodiak Hari Ini 2013
- Gemscool Indonesia Portal Games Online
- Handphone BlackBerry mulai Kini tak Akan Dijual di...
-
▼
Februari
(46)
Labels
- Film Bioskop (2)
- HandPhone (3)
- Ilmuan (8)
- Sepak Bola (20)
- Teknologi (8)
- Tutorial Blogger (4)
Diberdayakan oleh Blogger.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar